Mikha Tambayong mengukir prestasi membanggakan dalam hal akademis. Selasa (13/7)…
Mikha Tambayong mengukir prestasi membanggakan dalam hal akademis. Selasa (13/7) lewat akun Instagram miliknya, Mikha Tambayong mengumumkan telah lulus dari Harvard University di Amerika Serikat. Kekasih Deva Mahenra itu lulus dengan gelar Magister Hukum. Mikha pun mengungkap rasa bahagia sekaligus bangga bisa lulus di kampus bergengsi tersebut. Dalam unggahannya, Mikha Tambayong merayakan kelulusannya secara sederhana. …
Mikha Tambayong mengukir prestasi membanggakan dalam hal akademis. Selasa (13/7)… Selengkapnya »