Selebgram Rachel Vennya ditetapkan sebagai tersangka kasus pelanggaran karantina kesehatan. Selain Rachel Vennya, manajer dan kekasihnya, Maulida Khairunnia dan Salim Nauderer, turut ditetapkan tersangka.
Sidang perdana kasus ini rencananya digelar di Pengadilan Negeri Tangerang, pada Jumat, 10 Desember 2021. Ketiga tersangka diwajibkan hadir di persidangan. Jika tidak hadir, mereka terancam dijemput paksa.
Baca berita selengkapnya di Instagram Story kami! Terus ikuti berita ter-update tentang dunia hiburan Indonesia di tabloidbintang.com, atau klik link di bio!
#RachelVennya #SalimNauderer #Berita #Selebriti #TabloidBintang